Piala Presiden - Persita Tekuk Dewa United dengan Gaya, Komentator Nyatakan Sepakan Voli Abu Rizal Berkelas Dunia

Najmul Ula - Senin, 20 Juni 2022 | 17:58 WIB
Pemain Persita Tangerang merayakan gol yang dicetak Ahmad Nur Hardianto ke gawang Persebaya Surabaya pada pekan ke-29 Liga 1 2021-2022.
LIGA1MATCH
Pemain Persita Tangerang merayakan gol yang dicetak Ahmad Nur Hardianto ke gawang Persebaya Surabaya pada pekan ke-29 Liga 1 2021-2022.

Dewa United mencoba tampil menyerang usai tertinggal, tetapi tak banyak membuahkan hasil dan justru Persita bisa mengekspose celah di belakang.

Peluang paling berbahaya Dewa United berasal dari Lucas Ramos, yang menyepak dari situasi kemelut dan bisa ditepis Rizky Darmawan.

Skor 2-1 tetap bertahan hingga menit akhir, dengan Persita memelihara peluang lolos ke babak berikutnya.

Susunan pemain kedua tim:

Persita Tangerang: 30-Rizky Darmawan (PG); 50-Yohanes Kandaimu, 11-Muhammad Toha, 66-Mario Jardel, 5-Charisma Fathoni (55-Muhammad Rifqi 15'); 33-Sin Yeong Bae, 6-Elisa Basna, 22-Abu Rizal; 20-Wildan Ramdhani, 9-Ramiro Fergonzi, 10-Ezequiel Vidal.

Cadangan: 78-Muhamad Darmawan (PG), 12-Imam Zakiri, 7-Dadang Apridianto, 88-Fahreza Sudin, 25-Irvan Febrianto, 47-Mohammad Afganiladin, 19-Oktavianus Karisago, 29-Sirvi Arvani, 3-Dominggus Fakdawer.

Pelatih: Alfredo Vera.

Dewa United: 1-Muhammad Natshir (PG); 2-Dias Angga, 4-Asep Berlian, 48-Achmad Faris, 14-Miftah Anwar, 5-Risto Mitrevski; 24-Ichsan Kurniawan, 15-Rangga Muslim, 66-Gufroni Al Maruf; 9-Rizhadi Fauzi (10-Karim Rossi 37'), 41-Feby Eka.

Cadangan: 51-Syaiful (PG), 29-Suhandi, 6-Theo Numberi, 99-Natanael Siringo Ringo, 95-Lucas Ramos, 7-Subhan Fajri, 77-Fahmi Al-Ayyubi, 61-Akbar Zakaria, 49-Syaifuddin.

Pelatih: Nilmaizar.

Baca Juga: Lini Depan Timnas Indonesia U-19 Makin Ngeri, Duet Sehati Hokky Caraka Dipanggil Usai 'Tak Diajak' ke Toulon


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.