Sinyal Bahaya bagi Pemain 'Lokal' Timnas U-23, Indra Sjafri Lebarkan Scouting hingga Liga Qatar

Najmul Ula - Sabtu, 3 Juni 2023 | 14:47 WIB
Pemain asal Indonesia Khuwailid Mustafa berselebrasi usai menjuarai Liga Qatar U-23 bersama Al-Duhail di Stadion Abdullah bin Khalifa, Minggu (14/4/2019).
FACEBOOK.COM/KhuwailidMustafa
Pemain asal Indonesia Khuwailid Mustafa berselebrasi usai menjuarai Liga Qatar U-23 bersama Al-Duhail di Stadion Abdullah bin Khalifa, Minggu (14/4/2019).

Timnas U-23 akan menatap tiga ajang pada tahun ini, yaitu Piala AFF U-23 2023, Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, dan Asian Games 2023.

Bagi pemain yang saat ini bermain di Liga 1, kedatangan pemain semacam Khuwailid, Ivar Jenner, atau Rafael Struick dapat mengancam peluang tampil di timnas U-23. 

Semakin banyak pemain berkualitas datang dari diaspora, semakin bagus bagi timnas Indonesia.

Baca Juga: Pepet Erick Thohir, Sampdoria Terdegradasi Buat Emil Audero Sadar Diri Tak Bisa Bersaing di Timnas Italia?


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.