SEA Games 2023 - Timnas U-22 Indonesia Sering Buntu karena Individualis Pemain, Indra Sjafri: Sepakbola itu Sebelas!

Nungki Nugroho - Senin, 8 Mei 2023 | 10:33 WIB
Striker timnas U-22 Indonesia, Ramadhan Sananta, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Timor Leste di SEA Games 2023.
PSSI.ORG
Striker timnas U-22 Indonesia, Ramadhan Sananta, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Timor Leste di SEA Games 2023.

Baca Juga: Hasil SEA Games 2023 - Duel Calon Pendamping Indonesia, Myanmar Permalukan Tuan Rumah Kamboja

Sementara itu, Kamboja butuh kemenangan untuk bisa lolos ke semifinal.

Namun begitu, tim besutan Keisuke Honda itu juga bergantung pada laga Myanmar Vs Filipina.

Indra Sjafi sendiri memberi bocoran bakal merombak skuad ketika melawan Kamboja.

"Kalau untuk pertandingan yang keempat sudah pasti kita akan main dan rombak semua tim."

"Kami berharap ada istirahat selama satu minggu sebelum semifinal," pungkasnya.

Berikut klasemen SEA Games 2023:

Grup A

Pos Team Pld W D L GF GA GD Pts
1 Indonesia (Q) 3 3 0 0 11 0 +11 9
2 Myanmar 3 2 0 1 3 5 −2 6
3 Cambodia (H) 3 1 1 1 5 3 +2 4
4 Timor-Leste (E) 4 1 0 3 3 8 −5 3
5 Philippines (E) 3 0 1 2 1 7 −6 1

Grup B

Pos Team Pld W D L GF GA GD Pts
1 Thailand 2 2 0 0 5 1 +4 6
2 Vietnam 2 2 0 0 5 1 +4 6
3 Malaysia 2 1 0 1 5 3 +2 3
4 Singapore (E) 3 0 1 2 2 6 −4 1
5 Laos (E) 3 0 1 2 1 7 −6 1


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.