Erick Thohir Minta Hadiah Uang Liga 1 Musim Depan Dibenahi, PT LIB Bisa Tiru Format Premier League

Najmul Ula - Kamis, 20 April 2023 | 03:20 WIB
Skuad PSM Makassar merayakan kemenangan atas Madura United pada pekan ke-32 sekaligus mengunci gelar juara Liga 1 2022/2023.
PSMMAKASSAR
Skuad PSM Makassar merayakan kemenangan atas Madura United pada pekan ke-32 sekaligus mengunci gelar juara Liga 1 2022/2023.

Apabila mengadopsi model Premier League itu, PT LIB tinggal meng-copypaste kuota yang sama kepada klub Liga 1.

50 persen dibagi merata kepada 18 klub, 25 persen dibagi berdasarkan jumlah tayangan prime time di televisi, 25 persen berdasarkan peringkat klub.

Dengan pembagian tersebut, tak akan ada lagi geger pemain dari tim juara mengeluhkan tak ada reward dari operator kompetisi.

Baca Juga: Pecundang SEA Games Tahun Lalu, Rio Fahmi Kini Datangi Timnas U-22 Berstatus Pemain Muda Terbaik Liga 1

 


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.