Nasib Marselino Ferdinan Masih Abu-abu, KMSK Deinze Tak Respons Surat Panggilan dari PSSI

Unggul Tan Ngasorake - Selasa, 14 Februari 2023 | 12:01 WIB
Gelandang timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Menurut Indra Sjafri, lebih baik Marselino kembali ke Indonesia ketimbang hanya berlatih bersama KMSK Deinze.

"Kalau dari sisi kami, timnas U-20 Indonesia butuh mereka untuk bersama-sama," tutur Indra Sjafri.

"Karena siapa yang bisa jamin Marselino Ferdinan benar-benar bermain di sana."

"Nanti malah menurun penampilannya."

"Walau latihan bagus tapi kalau gak bermain di kompetisi kan susah juga buat dia," sambung eks pelatih Bali United itu.

Baca Juga: Jelang Lawan PSM Makassar, Luis Milla Beberkan Kondisi Terkini Persib


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.