Sinyal Bahaya untuk Timnas Indonesia, Park Hang-seo Bawa Vietnam Bungkam Borussia Dortmund

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 1 Desember 2022 | 11:44 WIB
Aksi pemain timnas Vietnam saat menghadapi Borussia Dortmund pada laga uji coba, 30 November 2022.
VFF.ORG
Aksi pemain timnas Vietnam saat menghadapi Borussia Dortmund pada laga uji coba, 30 November 2022.

"Saya cukup kaget karena kualitas pemain Vietnam sangat bagus," ungkap Edi Terzic.

"Hasilnya 1-2, tapi saya tidak sedih karena tim Vietnam bermain cukup impresif," sambungnya.

Hal ini tentu menjadi sinyal bahaya untuk timnas Indonesia.

Vietnam dan timnas Indonesia memang tidak satu grup di Piala AFF 2022 nanti.

Namun, Vietnam bisa saja menjadi batu sandungan untuk timnas Indonesia di babak semifinal atau final Piala AFF 2022 nanti.

Baca Juga: Ajarkan Prinsip Sepak Bola Modern, Shin Tae-yong Tuntut Pemain Timnas Indonesia Serba Bisa


Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : vff.org.vn
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.