Tak Setuju Lanjutan Liga 1 Tanpa Penonton, Bos Arema FC: Biar Kami Saja yang Mendapat Hukuman

Unggul Tan Ngasorake - Selasa, 8 November 2022 | 06:00 WIB
Selebrasi striker Arema FC, Abel Issa Camara usai cetak gol tunggal kemenangan Arema FC di final leg pertama Piala Presiden 2022 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang
Pialapresiden.id
Selebrasi striker Arema FC, Abel Issa Camara usai cetak gol tunggal kemenangan Arema FC di final leg pertama Piala Presiden 2022 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang

Tatang mengatakan hingga kini manajemen Arema FC belum menentukan markas baru,

"Kepastian di mana venue Arema FC setelah mendapatkan hukuman dari Komdis PSSI pasca tragedi Kanjuruhan tentu akan segera dipastikan."

"Menunggu keputusan format kelanjutan kompetisi nanti seperti apa," tandasnya.

Baca Juga: Jelang Lanjutan Liga 1, Manajemen Arema FC Belum Tentukan Kandang Baru


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.