Kerap Lakukan Blunder, Bima Sakti Tegur Kiper Timnas U-16 Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 11 Agustus 2022 | 16:42 WIB
Skuad timnas U-16 Indonesia pada pertandingan  melawan Myanmar pada babak semifinal Piala AFF U-16 2022 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (10/8/2022).
PSSI
Skuad timnas U-16 Indonesia pada pertandingan melawan Myanmar pada babak semifinal Piala AFF U-16 2022 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (10/8/2022).

Namun, Bima memang tak punya banyak pilihan mengingat timnas U-16 Indonesia sempat mengalami krisis kiper di Piala AFF U-16 2022.

Kiper utama timnas U-16 Indonesia, Ikram Al Ghiffari, sebelumnya harus menepi karena sakit cacar air.

Belum diketahui siapa yang akan diturunkan Bima sebagai penjaga gawang utama Garuda Asia di final Piala AFF U-16 2022 nanti.

Timnas U-16 Indonesia sendiri dijadwalkan akan menghadapi Vietnam di partai final.

Rencananya laga final Piala AFF U-16 2022 akan digelar di Stadion Maguharjo, Sleman, Jumat (12/8/2022).

Baca Juga: Jadwal Debut Egy & Witan - Tanpa Basa-basi, Pekan Ini Bisa Langsung Main Berbarengan di Liga Slovakia


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.