Robert Rene Alberts Mundur, Eks Kapten Persija Ditunjuk Jadi Pelatih Sementara Persib

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 10 Agustus 2022 | 17:45 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts (pakai topi), sedang memberikan arahan kepada para pemainnya saat sesi latihan di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, 23 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts (pakai topi), sedang memberikan arahan kepada para pemainnya saat sesi latihan di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, 23 Juli 2022.

Umuh Muchtar menegaskan Robert mengundurkan diri dan bukan dipecat.

"Robert Rene Alberts mengundurkan diri, jelas mengundurkan diri," kata Robert Alberts dikutip dari BolaSport.com, Rabu (9/8/2022).

Robert sendiri sejatinya masih terikat kontrak bersama Persib hingga tahun 2025 mendatang.

Namun, Robert Alberts dipastikan tidak akan mendapat kompensasi dari Persib.

Budiman Yunus saat membela Persija Jakarta
Arsip foto Persija.id
Budiman Yunus saat membela Persija Jakarta

Baca Juga: BREAKING NEWS - Robert Rene Alberts Resmi Mundur dari Kursi Pelatih Persib Bandung

"Masalah kompensasi tidak dibicarakan."

"Mungkin Robert Rene Alberts mundur dengan cara terhormat, udah itu saja," ungkap Umuh Muchtar.

Lebih lanjut, Umuh membeberkan sosok yang akan menggantikan Robert sementara waktu.

Asisten pelatih Persib, Budiman Yunus, didapuk jadi caretaker Persib.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.