Rekrut Jordi Amat, Bos Johor Darul Takzim Ungkap Rencana Besar Bentuk Los Galacticos dari Eropa

Unggul Tan Ngasorake - Selasa, 28 Juni 2022 | 12:20 WIB
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, nampak memberikan ancungan jempol saat ditemui di Hotel Sultan, Jakarta, 26 Mei 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, nampak memberikan ancungan jempol saat ditemui di Hotel Sultan, Jakarta, 26 Mei 2022.

"Jadi biar dia bermain dulu bersama klubnya dan kita tunggu sampai kontraknya habis."

"Kita tunggu musim depan, dia akan bersama JDT," sambungnya.

Kehadiran Jordi Amat dan Dion Cools tentu akan menambah mewah skuad JDT.

Sebelumnya, JDT juga sudah lebih dulu mendatangkan mantan striker Udinese, Fernando Forestieri.

Baca Juga: Hasil Piala Presiden 2022 - Kalah dari Persita, Persis Solo Tuan Rumah yang Jadi Juru Kunci Klasemen


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.