Gol Samsul Arif Setara Gol Harry Kane, Pelatih Persebaya Gembira Jalur Juara Liga 1 Kembali Terbuka

Najmul Ula - Kamis, 24 Februari 2022 | 11:20 WIB
Pemain Persebaya Surabaya melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Arema FC pada laga pekan ke-27 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (22/2/2022).
INSTAGRAM/@LIGA1MATCH
Pemain Persebaya Surabaya melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Arema FC pada laga pekan ke-27 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (22/2/2022).

"Tetapi dalam pertandingan tadi akhirnya kami membuka peluang lagi berada di persaingan lima tim di papan atas klasemen," tandasnya.

Persebaya tampak harus memperbaiki pertahanan apabila ingin terus berada di jalur juara.

Di antara klub lima besar, Persebaya menjadi tim dengan jumlah kebobolan paling banyak, yaitu 29 gol.

Baca Juga: Bola Tak Pernah Sampai Depan, Gelandang FK Senica Akui Timnya Perlu Benahi Sektor yang Dihuni Egy-Witan


Editor : Najmul Ula
Sumber : The Athletic
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.