Beruntungnya Malaysia, Jalur Makin Bersih Usai Dua Rival Piala AFF U-23 Mundur Akibat Covid-19

Najmul Ula - Selasa, 15 Februari 2022 | 16:22 WIB
Para pemain timnas Malaysia di Piala AFF 2020.
Para pemain timnas Malaysia di Piala AFF 2020.

"Beberapa pemain yang didatangkan kali ini akan bermain untuk pertama kalinya di tingkat internasional."

"Turnamen ini akan memberikan kesempatan terbaik bagi mereka untuk mendapatkan eksposur tersebut," tandasnya.

Timnas Malaysia U-23, andai menjuarai Grup B, akan berhadapan dengan runner-up terbaik fase grup apabila lolos ke semifinal.

Partai timnas Laos U-23 vs Malaysia U-23 akan digelar pada 18 Februari. 

Baca Juga: Rahmad Darmawan Tak Sanggup Lihat Persipura Turun Kasta, Padahal Dirinya Sendiri Juga Terancam Degradasi


Editor : Najmul Ula
Sumber : Aseanfootbal.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.