Pratama Rahan Jadi Tumbal, Timnas Indonesia Ungguli Kamboja di Babak Pertama

Nungki Nugroho - Kamis, 9 Desember 2021 | 20:17 WIB
Ilustrasi Piala AFF 2020.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Piala AFF 2020.

Tendangan kapten timnas Indonesia itu sempat membentur pemain bertahan sebelum menggetarkan gawang Kamboja.

Empat menit berselang Ezra Walian mencatatkan peluang lewat tendangannya yang masih melebar.

Begitu juga dengan tenddangan Ricky Kambuaya yang belum menemui sasaran pada menit ke-29.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Kamboja - Momen Debut Shin Tae-yong di Piala AFF 2020

Rachmat Irianto mencetak gol keduanya untuk timnas Indonesia melalui sundulan pada menit ke-33.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PSSI (@pssi)

Kali ini gelandang Persebaya Surabaya itu meneruskan umpan dari tendangan sudut dari Pratama Arhan.

Timnas Indonesia harus kebobolan pada menit ke-37 oleh sundulan Yue Safy yang memanfaatkan umpan Keo Sokpheng dari tendangan penjuru.

Indonesia nyaris menambah keunggulan andai tendangan Irfan Jaya tak membentur mistar pada menit ke-38.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.