PT LIB: Liga 2 Baru akan Mulai Bergulir Akhir September 2021

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 8 September 2021 | 15:20 WIB
Direktur Utama PT LIB (Liga Indonesia Baru), Akhmad Hadian Lukita, saat memberikan keterangan kepada awak media setelah laga pekan pertama Liga 1 2021 antara Bali United melawan Persik Kediri di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan Jakarta, 27 Agustus 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Utama PT LIB (Liga Indonesia Baru), Akhmad Hadian Lukita, saat memberikan keterangan kepada awak media setelah laga pekan pertama Liga 1 2021 antara Bali United melawan Persik Kediri di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan Jakarta, 27 Agustus 2021.

"Sekali lagi, mohon dukungan dari masyarakat."

"Cukup dukung dari rumah saja, tidak berkerumun dan tidak melakukan nonton bareng," imbuhnya.

Sementara itu, Wakil Ketua Umum PSSI, Iwan Budianto, berharap PT LIB mampu menjalankan Liga 2 dengan baik.

"Pada prinsipnya kami juga memiliki keinginan yang sama," kata Iwan Budianto.

"Liga 2 2021 segera digulirkan dengan standar pelaksanaan yang sama dengan Liga 1."

"Terutama terkait penerapan protokol kesehatan yang ketat dan disiplin," tandasnya.

Baca Juga: Wonderkid 16 Tahun Dipanggil Shin Tae-yong, Pelatih Madura United Angkat Bicara


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : ligaindonesiabaru.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.