Mohammed Rashid Dibikin Terkesan dengan Suasana Persib Bandung

Nungki Nugroho - Jumat, 2 Juli 2021 | 06:00 WIB
Gelandang Persib Bandung, Mohammer Rashid
Gelandang Persib Bandung, Mohammer Rashid

Selain itu, Rashid juga berstatus bebas transfer setelah kontraknya bersama Al Jeel berakhir pada 6 Juni 2021.

"Hal yang menjadi penting adalah dia merupakan pemain bebas transfer," ucap Robert.

"Itulah kenapa kami akhirnya memilih dia. Selain itu, dia dalam keadaan yang bugar karena liga di sana berjalan," tambahnya.

Baca Juga: Liga 1 Ditunda, PSS Sleman Pamerkan Perkembangan Pembangunan Lapangan Latihan

Pemain berusia 26 tahun itu langsung merasa nyaman ketika bergabung dengan skuad Maung Bandung.

Mantan gelandang Persija Jakarta, Marc Klok, ketika menghadapi Bhayangkara FC  di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Mantan gelandang Persija Jakarta, Marc Klok, ketika menghadapi Bhayangkara FC di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

"Saya baru tiba di Bandung hari ini (1/7/2021) dan langsung ikut berlatih," tutur Rashid.

"Sebelumnya saya sudah mengikuti karantina selama lima hari. Kota ini terasa alami dengan banyak pepohonan dan saya menyukainya," tambahnya.

Tak hanya suasana Kota Bandung, Rashid juga terkesan dengan sambutan dari pemain Persib.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.