Tiga Sayap Lincah Luput dari Panggilan Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Nungki Nugroho - Selasa, 4 Mei 2021 | 05:00 WIB
 Gelandang timnas Indonesia, Febri Hariyadi (kanan), berupaya melewati hadangan pemain timnas Island
japrit
Gelandang timnas Indonesia, Febri Hariyadi (kanan), berupaya melewati hadangan pemain timnas Island

Di Liga 1, Rizky Pora dua kali tercatat sebagai top assist pada musim 2018 dan 2019.

Selain sebagai penyerang sayap, Pora juga bisa mengisi posisi bek sayap kiri semasa di timnas Indonesia.

3. Saddil Ramdani

Saddil Ramdani cukup menjadi perdebatan publik usai namanya tak masuk dalam daftar TC timnas Indonesia.

Baca Juga: Resmi, Arema FC Perkenalkan Pelatih Baru Asal Portugal

Aksi Saddil Ramdani saat memperkuat Sabah FA di Liga Super Malaysia 2021.
INSTAGRAM.COM/SABAHFC
Aksi Saddil Ramdani saat memperkuat Sabah FA di Liga Super Malaysia 2021.

Pasalnya, saat ini ia sedang naik daun bersama klubnya Sabah FC di Liga Super Malaysia.

Meski bermain sebagai penyerang sayap, Saddil tercatat sebagai top scorer Sabah FC di Liga Super Malaysia 2021.

Tiga gol ditorehkan Saddil Ramdani dari sembilan pertandingan bersama Sabah FC.

Ia turut mengantarkan Sabah FC keluar dari zona degradasi dan menempati peringkat kedelapan klasemen sementara Liga Super Malaysia.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.