Terpuruk di Piala Menpora 2021, Arema FC Coret 2 Pemain Asingnya

Unggul Tan Ngasorake - Minggu, 4 April 2021 | 16:27 WIB
Logo Arema FC.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Arema FC.

"Benar, selain pelatih kepala, sekarang kami juga sedang mencari pemain asing yang bisa mengangkat performa tim ini," ungkap Ruddy.

Oleh karena itu, Ruddy lebih memilih mencari pemain asing yang sudah memiliki pengalaman di Indonesia.

"Bukan pemain baru, tapi pemain asing yang sudah berpengalaman," tuturnya.

Sementara itu, untuk pelatih Arema FC membuka kemungkinan untuk merekrut pelatih asing.

Namun, Ruddy masih belum mau membeberkan nama calon pelatih baru Arema FC tersebut.

Ia berharap sudah ada kesepakatan yang terjalin sebelum Piala Menpora 2021 berakhir.

Baca Juga: Wander Luiz Ngambek di Grup Whatsapp Persib Gara-Gara Dikerjain Robert Alberts

 


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.