Banyak Klub yang Mulai Tumbang, PT LIB Cuma Bisa Pasrah

Unggul Tan Ngasorake - Minggu, 3 Januari 2021 | 21:46 WIB
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, sedang wawancara eksklusif dengan BolaSport.com pada 19 November 2020
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, sedang wawancara eksklusif dengan BolaSport.com pada 19 November 2020

Baca Juga: Banyak Pemain Asing Hengkang, Eks Timnas Ukraina Mengaku Masih Betah di Indonesia

"Saya hanya bisa berharap semoga kalau liga diizinkan mudah-mudahan dalam waktu dekat ini klub-klub bisa langsung bersiap-siap," ujar Lukita.

"Tetapi untuk itu tentunya kami akan melakukan diskusi terlebih dahulu dengan klub-klub bagaimana persiapannya apabila liga segera diizinkan," sambungnya.

Sementara itu, Lukita mengaku telah berusaha untuk segera mendapat izin dari pihak kepolisian.

Lukita berharap akan ada kabar baik dalam waktu dekat ini.

"Mudah-mudahan akan ada respon baik dari kepolisian untuk nasib Liga 1," tutupnya.

Baca Juga: Banyak Pemain Muda Mulai Main di Luar Negeri, Osvaldo Haay Justru Betah di Persija


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.