Lanjutan Liga 1 2020 Belum Dapat Izin dari Polri, Arema FC Cari Restu ke Pemerintah

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 14 Oktober 2020 | 17:47 WIB
Logo Arema FC.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Arema FC.

Baca Juga: Beda Suara Antara PSSI dan Polri Terkait Lanjutan Liga 1 2020

"Kami masih sangat percaya, negara punya solusi alternatifnya," kata Sudarmaji.

Jika tetap tak mendapat izin, Sudarmaji berharap ada solusi alternatif dari pemerintah untuk para pelaku sepak bola dalam negeri.

"Minimal ada solusi alternatif agar dapur para pekerja di sepak bola terus mengepul," ungkapnya.

"Jangan sampai ini menjadi beban negara, sementara perusahaan atau pemilik klub sudah memiliki itikad baik untuk bisa menerima dan jalankan arahan protokol kesehatan dan sanksinya bila ada pelanggaran," pungkasnya.

Baca Juga: Bahagia Sambut Liga 1 Berlanjut, Aji Santoso Segera Temui Manajemen Persebaya


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.