Usai Bawa JDT Juara, Bintang Timnas Malaysia Langsung Gabung Klub Portugal

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 5 Oktober 2020 | 09:30 WIB
Penyerang timnas Malaysia, Safawi Rasid yang mencoba melewati bek sekaligus kapten timnas Tajikistan, Ahtam Nazarov pada laga uji coba di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 9 November 2019.
FACEBOOK.COM/FAMALAYSIAOFFICIAL
Penyerang timnas Malaysia, Safawi Rasid yang mencoba melewati bek sekaligus kapten timnas Tajikistan, Ahtam Nazarov pada laga uji coba di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 9 November 2019.

Baca Juga: Renan Silva, Pemain Terbaik Pertama Liga Indonesia yang Berasal dari Brasil

Safawi sendiri telah berseragam JDT selama tiga musim

Selama tiga musim membela JDT, Safawi tampil mengesankan.

Dari 101 penampilannya, Safawi berhasil mencetak 4 gol dan membuat 18 assist.

Selain itu, pemain berusia 23 tahun itu juga telah menyumbangkan empat gelar juara Liga Malaysia untuk JDT dan dua Piala Malaysia.

Baca Juga: Bocoran dari PSSI soal Calon Lawan Uji Coba Timnas U-19 Indonesia di Kroasia


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.