Tiga Laga Tak Pernah Menang, Shin Tae-yong Temukan Kelemahan Timnas U-19 Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Sabtu, 12 September 2020 | 12:52 WIB
Timnas Indonesia U-19 sesaat sebelum sepak mula laga melawan Bulgaria, Sabtu (5/9/2020).
PSSI
Timnas Indonesia U-19 sesaat sebelum sepak mula laga melawan Bulgaria, Sabtu (5/9/2020).

Baca Juga: Dikritik Jadi Model Iklan di Vietnam, Mendiang Alfred Riedl Rupanya Gunakan Penghasilan untuk Hal Ini

Dua hal tersebut langsung menjadi bahan evaluasi Shin Tae-yong terhadap penampilan timnya.

Setelah tampil di International U-19 Friendly Tournament 2020 tim Garuda Nusantara sendiri masih memiliki tiga laga uji coba tersisa.

Selanjutnya mereka akan melawan Qatar, Bosnia dan Herzegovina, dan Dinamo Zagreb.

Ditundanya Piala Asia U-19 2020 juga kemungkinan akan dimanfaatkan oleh PSSI untuk memperpanjang training camp (TC) timnas U-19 Indonesia di Eropa.

Rencananya PSSI akan mengirim timnas U-19 Indonesia ke Turki, Portugal, atau Spanyol.

Baca Juga: Terungkap, PSSI Tak Sengaja Bocorkan Nama Pemain Timnas U-19 yang Pingsan


Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.