TC Timnas U-19 Indonesia Dirasa Kurang Greget, Ini Kata Bek Barito Putera

Nungki Nugroho - Sabtu, 23 Mei 2020 | 19:00 WIB
Para pemain mengikuti pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, pada 13 Januari 2020.
PSSI.ORG
Para pemain mengikuti pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, pada 13 Januari 2020.

Lebih lanjut, kembaran Bagus Kahfi itu berharap pandemi segera berakhir dan bisa berkumpul dengan teman-temannya di timnas.

Hal sama juga dirasakan oleh Yudha Febrian yang kembali mendapatkan kesempatan gabung timnas U-19 Indonesia.

"Senang dan bangga bisa bergabung lagi bersama teman-teman. Meski puasa, saya menikmati menu latihan yang diberikan," jelas Yudha.

Rencananya, pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia akan digelar hingga 25 Juni 2020.

Ini sebagai persiapan sebelum tim Garuda Nusantara tampil di Piala Asia U-19 2020 dan Piala Dunia U-20 2021.

 


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.