Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

40 Tahun Lebih Geluti Sepak Bola, Rahmad Darmawan Ingin Punya SSB

By Hugo Hardianto Wijaya - Sabtu, 1 Agustus 2020 | 18:30 WIB
Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, memberikan instruksi kepada timnya saat menjamu Persiraja Banda Aceh, Senin (9/3/2020).
SURYA.CO.ID/SUGIHARTO
Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, memberikan instruksi kepada timnya saat menjamu Persiraja Banda Aceh, Senin (9/3/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, punya cita-cita berkecimpung di pengembangan pemain muda jika dirinya pensiun dari profesi pelatih sepak bola.

Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, punya cinta yang begitu besar terhadap sepak bola.

Mantan pelatih Tira Persikabo itu telah menggeluti dunia sepak bola selama lebih dari 40 tahun sejak 1979.

Pria yang akrab disapa RD itu telah menghabiskan 18 tahun dari masa hidupnya sebagai pemain profesional dan 22 tahun sebagai pelatih sepak bola.

Baca Juga: Kompetisi Semakin Dekat, Pemain Persib Abdul Aziz: Tidak Boleh Leha-leha

Sepanjang kariernya di dunia sepak bola, RD juga sudah banyak meraih mimpi yang diinginkan oleh kebanyakan pesepak bola.

RD mendapat kesempatan untuk berkontribusi bagi timnas Indonesia, baik sebagai pemain dan sebagai pelatih.

RD juga mendapat kesempatan berkarier di luar negeri, baik juga sebagai pemain maupun sebagai pelatih.

Selain itu, mantan pelatih Sriwijaya FC itu juga berhasil meraih banyak gelar juara, mulai dari juara liga hingga Piala Indonesia.

Baca Juga: Poin-poin yang Jadi Keresahan Klub soal Lanjutan Liga 1 2020


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : YouTube Hanif & Rendy Show

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X