Jokowi Utus Erick Thohir ke Markas FIFA, Ketidakpastian Piala Dunia U-20 2023 Terus Berlanjut

Najmul Ula - Selasa, 28 Maret 2023 | 20:45 WIB
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, saat memberikan pernyataan tentang Israel dan Piala Dunia U-20 2023, Selasa (28/3/2023).
YOUTUBE SEKRETARIAT PRESIDEN
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, saat memberikan pernyataan tentang Israel dan Piala Dunia U-20 2023, Selasa (28/3/2023).

"Untuk mencari penyelesaian yang terbaik, mencari solusi yang terbaik," tandasnya.

Dengan demikian, publik harus menunggu lebih lama untuk memastikan Piala Dunia U-20 2023 digelar atau tidak di Indonesia.

Adapun pemain dan pelatih timnas Indonesia telah menyuarakan kekecewaan terkait kemelut ini. 

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Burundi - Incar Kemenangan Kedua, Shin Tae-yong Siapkan Formasi Baru


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.