Prospek Bagus untuk J2 League, Pratama Arhan Bermain di Laga Pramusim Pertama Tokyo Verdy

Najmul Ula - Minggu, 22 Januari 2023 | 13:32 WIB
Bek timnas Indonesia, Pratama Arhan mencatatkan menit bermain saat Tokyo Verdy melakoni laga ujicoba melawan Toyo University di Verdy Ground, Minggu (31/7/2022).
VERDY.CO.JP
Bek timnas Indonesia, Pratama Arhan mencatatkan menit bermain saat Tokyo Verdy melakoni laga ujicoba melawan Toyo University di Verdy Ground, Minggu (31/7/2022).

Itikad baik Jofuku memberikan menit main pada Arhan dapat memberi efek domino bagi sang bek kiri.

Arhan bisa memanfaatkan momentum ini untuk memenangi menit main di laga pramusim yang lebih serius, lalu mencoba merebut tempat utama.

Perkembangan Arhan di J2 League musim ini sangat dibutuhkan timnas Indonesia untuk mengarungi Piala Asia 2023.

Baca Juga: Thoriq Alkatiri Beri Extra Time 11 Menit di Laga Persija Vs Bali, Fabo Lefundes Sesalkan Wasit Lain Tidak Secerdas Itu


Editor : Najmul Ula
Sumber : Verdy.co.jp
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.