Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Brunei - Shin Tae-yong Isyaratkan Rotasi, Saatnya Sang Wonderkid Beraksi

Nungki Nugroho - Senin, 26 Desember 2022 | 07:00 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberikan keterangan saat jumpa pers jelang lawan Brunei Darussalam di Piala AFF 2022.
PSSI.ORG
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberikan keterangan saat jumpa pers jelang lawan Brunei Darussalam di Piala AFF 2022.

BOLANAS.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengisyaratkan rotasi dalam susunan pemain ketika melawan Brunei Darussalam di Piala AFF 2022.

Timnas Indonesia menghadapi Brunei Darussalam pada laga kedua di Piala AFF 2022.

Laga antara Timnas Indonesia Vs Brunei Darussalam digelar di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, Senin (26/12/2022).

Kemenangan wajib diraih timnas Indonesia atas Brunei Darussalam untuk menjaga asa ke babak semifinal Piala AFF 2022.

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Mental Brunei Anjlok Jelang Lawan Timnas Indonesia, Mario Rivera: Kami Realistis!

Saat ini, Indonesia masih menempati peringkat ketiga klasemen dengan torehan tiga poin.

Kemenangan tipis 2-1 atas Kamboja menjadi modal bagi skuad Garuda untuk menggempur pertahanan Brunei Darussalam.

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengisyaratkan adanya rotasi pada laga kontra Brunei Darussalam.

Menurutnya, hal tersebut perlu dilakukan mengingat padatnya jadwal Piala AFF 2022.

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Persaingan Malaysia-Vietnam di Grup B Memanas, Kim Pan-gon Kirim Psywar ke Park Hang-seo


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.