Bus hingga Masalah Visa, Shin Tae-yong Ungkap Fakta Menyedihkan di Balik Kemenangan Timnas U-20 Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 2 November 2022 | 10:54 WIB
Timnas U-20 Indonesia
PSSI
Timnas U-20 Indonesia

BOLANAS.COM - Pelatih timnas U-20 Indonesia, Shin Tae-yong, membeberkan sejumlah masalah yang dialami sebelum pertandingan uji coba melawan Moldova U-20, Selasa (1/11/2022).

Timnas U-20 Indonesia sukses memetik kemenangan atas Moldova U-20.

Tampil di Stadion Manavgat Ataturk, Antalya, Turki, timnas U-20 Indonesia menang dengan skor 3-1.

Adapun tiga gol timnas U-20 Indonesia di laga ini dicetak oleh Rabbani Tasnim (58'), Muhammad Ferarri (73'), dan Marselino Ferdinan (79').

Sementara itu, gol tunggal Moldova U-20 datang lewat Bulmaga pada menit ke-6.

Baca Juga: Comeback di Babak Kedua, Shin Tae-yong Apresiasi Timnas U-20 Indonesia Bisa Kalahkan Moldova

Kemenangan timnas U-20 Indonesia di laga ini sendiri bisa dibilang cukup spesial.

Pasalnya, sebelum laga timnas U-20 Indonesia mengalami sejumlah masalah.

Hal tersebut diungkapkan oleh Shin Tae-yong seusai laga.

Shin Tae-yong mengatakan, sebelum laga ada masalah terkait bus yang mengangkut pemain timnas U-20 Indonesia.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.