'Liga Champions' Asean Bergulir Lagi di 2023, Indonesia Dapat Jatah Dua Klub

Najmul Ula - Rabu, 5 Oktober 2022 | 12:41 WIB
Kuala Lumpur City versus PSM Makassar pada laga final Piala AFC 2022 zona ASEAN di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (24/8/2022)
INSTAGRAM/@THEAFCHUB
Kuala Lumpur City versus PSM Makassar pada laga final Piala AFC 2022 zona ASEAN di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (24/8/2022)

Dua negara di bawahnya, yaitu Filipina dan Singapura, masing-masing mengirimkan satu wakil.

Sisa dua slot akan diperebutkan di babak kualifikasi yang diikuti utusan Brunei, Kamboja, Laos, dan Myanmar.

Mengacu pada ACC 2020, Indonesia mengirimkan dua wakil yang diambil dari juara dan runner-up Liga 1 2019.

Saat itu, Bali United dan Persebaya Surabaya bakal bermain di ACC 2020 andai dunia tak dilanda pandemi Covid-19.

Penentuan wakil tersebut dapat diulangi oleh PSSI menggunakan hasil Liga 1 2022/23, tetapi penentuan ala Eropa lebih menarik untuk digunakan.

Situasi duel PSM Makassar melawan Tampines Rovers di Piala AFC 2022,
PSMMAKASSAR
Situasi duel PSM Makassar melawan Tampines Rovers di Piala AFC 2022,

Kompetisi domestik Eropa hanya mengirimkan satu klub untuk mengikuti ajang kontinental pada musim berikutnya.

Sebagai contoh, Liga Inggris mengirimkan empat wakil di Liga Champions, dua wakil di Liga Europa, serta satu wakil di Liga Conference.

Jika skenario itu digunakan, maka klub Indonesia yang berlaga di Liga Champions Asia dan Piala AFC (yaitu juara dan runner-up Liga 1) tak mendapatkan tiket ke ACC 2023/24.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia Vs Jepang - Nippon Tak Sekuat Iran, Garuda Bisa Incar Semifinal!


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.