Bhayangkara FC Menang Tipis atas Persebaya, Tandukan Pemain Kejutan di Antara Pemain Jangkung Jadi Pembeda

Najmul Ula - Minggu, 7 Agustus 2022 | 22:24 WIB
Suasana pertandingan antara Bhayangkara FC melawan Persebaya Surabaya di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Minggu (7/8/2022).
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Suasana pertandingan antara Bhayangkara FC melawan Persebaya Surabaya di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Minggu (7/8/2022).

Sebagai contoh, Dendy Sulisyawan menerima bola dalam keadaan empat pemain melawan tiga pemain, tetapi final pass-nya kacau.

Hingga peluit akhir, Persebaya gagal mengkonversi penguasaan bola menjadi peluang dan laga berakhir 1-0.

Sementara itu, di laga lainnya Persita Tangerang sukses menaklukkan Dewa United dengan skor tipis 1-0. 

Susunan Pemain:

Bhayangkara FC: 12-Awan Setho; 2-I Putu Gede, 55-Asyraq Gufran, 4-Anderson Salles (Indra Kahfi 36'), 7-Abdul Rahman, 8-Muhamad Hargianto, 10-Ahmad Najem, 16-Finky Pasamba, 77-Kamis Botan, 30-Andik Vermansyah, 99-Youssef Ezzejjari.

Cadangan: 14-Ruben Sanadi, 27-Indra Kahfi, 23-Wahyu Subo, 17-Antoni Putro, 22-Dendi Sulistyawan, 5-Muhammad Fatchu Rochman, 29-Muhammad Reza, 98-Panggih Prio, 20-Sani Rizki, 97-David Maulana.

Pelatih: Widodo C Putro.

Persebaya Surabaya: 86-Satria Tama; 23-Rizky Ridho, 44-Riswan H Lauhim, 10-Higor Vidal, 71-Risky Dwiyan, 42-Arief Catur, 96-Muhammad Hidayat, 33-Koko Ari, 17-Ahmad Nufiandani, 14-Sho Yamamoto, 90-Januar Eka.

Cadangan: 30-Michael Rumere, 45-Brayen Pondaag, 5-Dandi Maulana, 47-Arizky Wahyu, 52-Andhika Ramadhani, 18-Brylian Aldama, 93-Saiful, 37-Atalariq Ballah, 74-Denny Agus, 8-Andre Oktaviansyah.

Pelatih: Aji Santoso.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - 4 Pemain Asing Cemerlang, Persikabo 1973 Libas Persis Solo ke Juru Kunci


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.