Imbang Lawan PSM Makassar, Persela Lamongan Semakin Dekat dengan Pintu Keluar Liga 1

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 14 Maret 2022 | 17:54 WIB
Pemain PSM Makassar, Willian Jan Pluim sedang berduel dengan pemain Persela Lamongan pada laga pekan  ke-31 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (14/3/2022).
LIGAINDONESIABARU.COM
Pemain PSM Makassar, Willian Jan Pluim sedang berduel dengan pemain Persela Lamongan pada laga pekan ke-31 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (14/3/2022).

Zaenuri yang berdiri bebas langsung menyambar bola liar tersebut.

Hingga akhir laga tak ada gol tambahan yang tercipta dari kedua tim.

Hasil imbang ini membuat Persela semakin sulit untuk bertahan di Liga 1 musim depan.

Laskar Joko Tingkir harus menunggu hasil pertandingan Barito Putera dan Persipura Jayapura.

Berikut Susunan pemain PSM Makassar vs Persela Lamongan:

PSM Makassar: 97-Hilman Syah; 33-Dallen Ramadhan, 5-Erwin Gutawa, 26-Ganjar Mukti, 11-Yance Sayuri, 48-M Arfan, 16-Manda Cingi, 17-Rasyid Bakri, 80-Willem Jan Pluim, 6-Ferdinan Alfred, 22-Yakob Sayuri.

Cadangan: 20-M Reza, 51-Syaiful, 36-Adam Mitter, 37-Aditya Putra Dewa, 15-Hasim Kipuw, 3-Zulkifli Syukur, 69-Delfon Rumbino, 24-M Rizki, 99-Saldi, 30-Ilham Udin Armaiyn,

Pelatih: Joop Gall.

Persela Lamongan: 33-Dwi Kuswanto, 82-Valentinus Telaubun, 3-Bruno Costa, 2-Moch Zaenuri, 31-Ricky Ohorella, 18-Gian Zola, 6-Gilherme Batata, 30-Selwan SinanAljaberi, 32-Syarif Wijianto, 92-Jose Wilkson, 78-Radiansyah.

Cadangan: 20-Abdul Rohim, 44-Andri Muladi, 77-Malik Risaldi, 17-Moch Sandy Ferizal, 37-Nur Iskandar, 11-Nasir, 22-Riyatno Abiyoso, 55-Takwir, 97-Ilham Fathoni, 21-Risqki Putra.

Asisten Pelatih: Sudirman.

Baca Juga: Win-win Solution Persebaya dan Timnas U-19, Marselino Ferdinan Dilepas Jika Bajul Ijo Terlempar dari Jalur Juara


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.