Didesak Mundur usai Persib Kalah dari Bali United, Robert Alberts Buka Suara

Unggul Tan Ngasorake - Selasa, 18 Januari 2022 | 05:00 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, sedang memantau para pemainnya dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, sedang memantau para pemainnya dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.

Akan tetapi, Robert memilih untuk tak berlarut-larut meratapi kekalahan tersebut.

Saat ini Robert pun fokus mempersiapkan Persib menatap laga selanjutnya.

"Kadang sesuatu tak berjalan sesuai dengan yang diinginkan dan Anda harus menerimanya," ungkap Robert.

"Kita tahu kami tidak bisa memenangi pertandingan itu."

Baca Juga: Rapat Evaluasi, PSSI Bahas Masa Depan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

"Jadi, kami harus menjalani pertandingan ini dengan lebih baik," imbuhnya.

Pelatih asal Belanda itu pun merespon tuntutan tinggi dari suporter Persib.

Robert menilai tuntutan suporter tersebut merupakan hal normal mengingat Persib adalah tim besar.

"Di dalam setiap pertandingan, akan selalu ada tekanan."

"Itu sudah menjadi bagian di dalam sepak bola karena di setiap pertandingan, kami selalu ingin meraih kemenangan," ujarnya.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : persib.co.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.