Pelatih Persib Sebut Talenta Muda Persipura Layaknya Pemain dari Brasil

Nungki Nugroho - Jumat, 29 Oktober 2021 | 17:53 WIB
Skuat Persipura Jayapura sedang melakukan briefing dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 29 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat Persipura Jayapura sedang melakukan briefing dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 29 September 2021.

Tak hanya itu, Persib juga memiliki catatan fantastis ketika bertemu Persipura di ajang Liga 1.

Sejak era pertama Liga 1 2017, Persib tak pernah kalah dari tim kebanggaan masyarakat Jayapura tersebut.

Dari enam pertemuan, Persib meraih empat kemenangan dan sisanya dua kali imbang.

Baca Juga: Ulangi Kesalahan Persib, Persija Dapat Hukuman dari Komdis PSSI

Dua kemenangan besar bahkan dicatatkan Persib ketika bertemu Persipura di Liga 1 2019.

Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, memberikan keterangan usai timnya kalah dari Persija Jakarta di final Piala Menpora 2021.
PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, memberikan keterangan usai timnya kalah dari Persija Jakarta di final Piala Menpora 2021.

Maung Bandung menang 3-1 di Stadion Delta Sidoarjo dan membungkam Persipura 3-0 ketika bermain di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, 18 Mei 2019.

Namun, catatan rekor pertemuan rupanya tak lantas membuat Persib memandang remeh Persipura.

Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, tetap mengakui Persipura sebagai tim dengan kedalaman skuad yang layak untuk diperhitungkan.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.