Bungkam PSIS, Persib Bandung ke Puncak Klasemen Sementara Liga 1 2021

Nungki Nugroho - Selasa, 26 Oktober 2021 | 20:20 WIB
Pemain Persib Bandung merayakan gol yang dicetak oleh Febri Hariyadi ke gawang PSIS Semarang pada pekan ke sembilan Liga 1 2021.
PERSIB.CO.ID
Pemain Persib Bandung merayakan gol yang dicetak oleh Febri Hariyadi ke gawang PSIS Semarang pada pekan ke sembilan Liga 1 2021.

Skor 1-0 untuk kemenangan Persib atas PSIS menjadi hasil akhir pertandingan.

Kemeangan ini sekaligus menempatkan Persib sebagai satu-satunya tim yang belum terkalahkan hingga pekan kesembilan Liga 1 2021.

Tak hanya itu, Maung Bandung juga berhak memuncaki klasemen sementara Liga 1 2021.

Persib memiliki 19 poin yang sama dengan Bhayangkara FC.

Baca Juga: Persija Bukan Tujuan Akhir, Ryuji Utomo Menuju Klub Calon Promosi J1 League Jubilo Iwata

Akan tetapi, Persib lebih diuntungkan karena kemenangan head to head atas The Guardian.

Namun posisi Persib belum aman lantaran Bhayangkara FC baru akan bertanding esok hari melawan Borneo FC.

Berikut susunan pemain Persib vs PSIS:

Persib Bandung: 14-Teja Pakualaman; 12-Henhen, 2-Nick Kuipers, 32-Victor Igbonefo, 74-Mohammed Rashid, 23-Marc Klok, 27-Zalnando, 10-Esteban Vizcarra, 13-Febri Hariyadi, 30-Ezra Walian, 9-Wander Luiz.

Cadangan: 1-M Natsir;16-A Jufrianto, 22-Supardi Nasir, , 3-Ardi Idrus, 11-Dedi Kusnandar, 66-Mario Jardel, 8-Abdul Aziz, 93-Erwin Ramdani, 2-Geoffrey Castillion, 21-Freits Butuan

Pelatih: Robert Rene Alberts.

PSIS Semarang: 33-Joko Ribowo; 72-Frendi Saputra, 14-Riyan Ardiyansyah, 5-Wahyu Prasetyo, 4-Wallace Costa, 32-Brian Ferreira, 16- Finky Pasamba, 46-Fredyan Wahyu, 22-Hari Nur Yulianto, 29-Septian David Maulana, 10-Jonathan Cantillina.

Cadangan: 88-Arifin Setyadi, 17-Rio Saputro, 23-Ahmad Syiha, 26-Aqsha Prawira, 18-Kartika Putra, 18-Fandi Eko, 8-Reza Irfana, 95-Komarudin, 24-M Bahril, 7-Andreas Ado, 91-Bruno Silva.

Pelatih: Ian Andrew Gillan


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.