Eduardo Almeida Ungkap Rahasia Arema FC Raih Empat Menang dan Lima Cleansheet Beruntun

Najmul Ula - Rabu, 27 Oktober 2021 | 05:00 WIB
Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 29 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 29 September 2021.

BOLANAS.COM - Eduardo Almeida mengungkap komitmen pemain sebagai rahasia kesuksesan Arema FC meraih empat kemenangan dan lima cleansheet beruntun.

Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida, angkat bicara soal kinerja luar biasa Singo Edan di Liga 1 2021/22.

Arema FC merupakan tim dengan performa terbaik saat ini di Liga 1 2021/22, yaitu empat kemenangan dan lima nirbobol beruntun.

Arema FC akan mencoba melanjutkan tren positif tersebut dalam laga melawan Persita Tangerang, Rabu (27/10/2021) malam ini.

Baca Juga: Babak Baru Elkan Baggott - Diminta Ipswich Town Jangan Bela Timnas Indonesia, Kini Siap Comeback

Tim asuhan Eduardo Almeida berhasil mengoleksi 15 poin dalam delapan pertandingan musim ini.

Performa apik tersebut disokong dengan pertahanan solid dengan cuma kebobolan empat gol, paling sedikit di Liga 1.

Kiper asal Brasil Adilson Maringa menjadi aktor utama dengan mencatat lima cleansheet beruntun.

Baca Juga: Update Timnas Indonesia - Gunansar Mandowen Kegep Tak Bisa Bahasa Inggris saat Diseret Dzenan Radoncic


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.