Penyerang Timnas Indonesia Dikartu Merah, Persija Takluk dari Arema FC

Nungki Nugroho - Minggu, 17 Oktober 2021 | 20:12 WIB
Aksi penyerang Arema FC, Carlos Fortes, saat laga melawan Persija Jakarta pada pekan ketujuh Liga 1 2021.
AREMAFC
Aksi penyerang Arema FC, Carlos Fortes, saat laga melawan Persija Jakarta pada pekan ketujuh Liga 1 2021.

Marko Simic juga sempat mengancam lewat tendangan bebas yang masih belum tepat sasaran pada menit ke-84.

Tak ada gol tambahan hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya babak kedua.

Arema FC sukses menang tipis 1-0 atas Persija pada laga perdana di seri kedua Liga 1 2021.

Baca Juga: Ribut di Akhir Laga, Paul Munster Sebut Persib Tuduh Bhayangkara FC Suap Wasit

Tambahan tiga angka membuat Singo Edan naik ke posisi empat besar klasemen sementara Liga 1 2021.

Arema FC mengumpulkan 12 poin dari tiga kemenangan, tiga kali imbang, dan sekali kalah.

Sedangkan Persija merosot ke posisi tujuh klasemen masih dengan 10 angka.

Susunan Pemain

Persija Jakarta (4-3-3):Andritadny Ardhiyasa; Ilham Rio Fahmi, Yan Motta, Otavio Dutra, Rezaldi Hehanusa; Tony Sucipto, Maman Abdurrahman, Adrianus Dwiki Arya; Alfriyanto Nico, Riko Simanjuntak, Marko Simic.

Cadangan: Adixi Lenzivio, Muhammad Salman Alfarid, Muhammad Ferrari, Hadi Ardiansyah, Imam Pathuroman, Rizki Ramdani Lestaluhu, Dony Tri Pamungkas, raka Cahya Rizky, muhammad Fajar Firdaus

Pelatih: Angelo Alessio

Arema FC (4-3-3):Adilson Maringa; Sergio Silva, Bagas Adi, Ahmad Alfarizi, Renshi Yamaguchi; Hanif Sjahbandi, Rizky Dwi Febrianto, Ridwan Tawainela; Dendi Santoso, Muhammad Rafli, Carlos Fortes.

Cadangan: Teguh Amiruddin, Ikhfanul Alam, Diego Michels, Achmad Figo, Hamza Titofani Rivaldi, Jayus Hariono, Dave Mustaine, Dedik Setiawan, Bramntio Ramadhan, Kushedya Hari Yudo

Pelatih: Eduardo Almeida.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.