JDT Siap Buat Gebrakan, Syahrian Abimanyu Berpeluang Satu Tim dengan Eks Manchester United

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 16 Agustus 2021 | 20:03 WIB
Striker AS Monaco, Radamel Falcao, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Dijon dalam laga Liga Pran
iantambunan
Striker AS Monaco, Radamel Falcao, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Dijon dalam laga Liga Pran

Meski begitu, hingga kini manajemen JDT sendiri masih bungkam terkait kabar Falcao.

Akan tetapi, apabila transfer ini terealisasi Indonesia akan sedikit mendapat "keuntungan".

Hadirnya Falcao di JDT tentu bisa membuat Syahrian Abimanyu semakin matang di atas lapangan.

Sementara itu, JDT kini semakin dekat dengan gelar ke-8 mereka di Liga Super Malaysia.

Hingga pekan ke-18 Liga Super Malaysia, klub besutan Benjamin Mora itu masih kokoh di puncak klasemen dengan 45 poin.

Baca Juga: Belum Pilih Asisten Baru, Indra Sjafri: Shin Tae-yong Cuma Minta 3 Tiket


Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : fotomac.com.tr,Transfermarkt.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.