Singkirkan Deretan Pemain Bintang, Ini Sosok Kapten Persis Solo Musim Ini

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 21 Juli 2021 | 10:07 WIB
Skuad Persis Solo berdiskusi menjelang laga uji coba kontra Bali United di Stadion Manahan, Solo, Rabu (16/6/2021)
PERSISSOLO.ID
Skuad Persis Solo berdiskusi menjelang laga uji coba kontra Bali United di Stadion Manahan, Solo, Rabu (16/6/2021)

Menurut Eky, Eko Purdjianto punya alasan khusus menunjuknya sebagai kapten.

"Coach Eko sudah mempertimbangkan semua hal," ujarnya.

Eky pun mengaku siap untuk mengemban tugas sebagai kapten tim musim ini.

"InsyaAllah saya menerima dengan lapang dada, semoga amanah membawa dan membikin prestasi sejarah di Kota Solo," ucapnya.

Ia pun berharap bisa mencapai target bersama Persis musim ini.

"Gimana caranya menyatukan tekad dan tujuan semua pemain untuk benar-benar serius baik di luar dan dalam lapangan."

"Membawa Persis Solo promosi Liga 1," tutupnya.

Baca Juga: Usai Dikritik karena Gagal Optimalkan Umpan Asnawi, Ansan Greeners Langsung Datangkan Striker Baru

 


Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : solo.tribunnews.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.