Pulang dari Timnas Indonesia, Wonderkid Persija Ungkap Wejangan dari Shin Tae-yong

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 25 Juni 2021 | 05:00 WIB
Arthur Irawan (kiri) dan Ady Setiawan (kanan) sedang berusaha mengejar Braif Fatari (tengah) yang sedang menguasai bola dalam sesi latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Arthur Irawan (kiri) dan Ady Setiawan (kanan) sedang berusaha mengejar Braif Fatari (tengah) yang sedang menguasai bola dalam sesi latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.

"Coach Shin Tae Yong telah mengajarkan banyak hal kepada saya dan pemain lain," kata Braif dikutip Bolanas dari laman resmi klub, Rabu (23/6/2021).

Pelatih asal Korea Selatan itu meminta Braif dan pemain lainnya untuk lebih menguatkan mental mereka.

Selain itu, Shin Tae-yong juga berharap para pemainnya lebih bekerja lebih keras lagi kedepannya.

"Soal mental, coach Shin sangat tegas. Beliau selalu mengatakan, ‘lelah harus dilawan’," ungkap Braif.

Braif Fatari sedang berada dalam pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Braif Fatari sedang berada dalam pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 11 Mei 2021.

Baca Juga: Bobotoh Harus Bersabar, Pemain Anyar Persib Diragukan Tampil di Piala Walikota Solo

Pesan itu rupanya sangat berarti untuk Braif.

Pemain berusia 19 tahun itu pun mengatakan dirinya sangat mengingat pesan Shin Tae-yong tersebut.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : persija.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.