Dikritik Eks Timnas Indonesia soal Pemain Naturalisasi, PSSI: Kami Tunggu Rekomendasi Shin Tae-yong

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 14 Juni 2021 | 15:59 WIB
Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi, memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta Selatan, 29 Juli 2020.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi, memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta Selatan, 29 Juli 2020.

"Mereka sama seperti Anda, memiliki hak untuk membela negara nenek moyang mereka."

"Darah yang mengalir (dalam diri mereka) tidak bisa dinafikan, mereka juga orang Indonesia!" tandasnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Jhonny Van Beukering (@jhonnyvanbeukering)

Merespon hal tersebut, PSSI pun akhirnya angkat bicara.

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi, menyebut pihaknya menyerahkan soal keputusan naturalisasi pemain kepada pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Baca Juga: Marco Motta Dapat Bocoran Eks Pelatihnya di Juventus Bakal Tukangi Persija

Yunus Nusi mengatakan saat ini pihaknya akan menunggu laporan dan road map Shin Tae-yong untuk timnas Indonesia.

Terkait siapa yang akan dinaturalisasi, PSSI akan menunggu rekomendasi dari pelatih asal Korea Selatan itu.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.