Shin Tae-yong Ingin Buktikan pada Tim Rival, Timnas Indonesia Kini Berbeda dari Sebelumnya

Najmul Ula - Senin, 10 Mei 2021 | 15:02 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sudah memimpin sesi latihan pada Jumat (7/5/2021)
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sudah memimpin sesi latihan pada Jumat (7/5/2021)

BOLANAS.COM - Shin Tae-yong ingin memberi pesan pada tim rival bahwa timnas Indonesia saat ini sudah berbenah.

Pelatih tim nasional Indonesia, Shin Tae-yong, memiliki ambisi tersendiri pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Timnas Indonesia akan melakoni sisa tiga laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Uni Emirat Arab, Juni mendatang.

Shin Tae-yong tampak menyadari betapa lemah posisi Indonesia di mata tim pesaing.

Baca Juga: Kans Arthur Irawan di Timnas Indonesia, Tak Akan Sanggup Geser Asnawi Mangkualam?

Tim Merah Putih memang babak belur pada lima laga pertama Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Yanto Basna dan kawan-kawan menelan lima kekalahan dan hanya sanggup mencetak tiga gol.

Timnas Indonesia pun terpaksa duduk dalam posisi memalukan, yakni juru kunci Grup G, jauh di bawah musuh bebuyutan seperti Malaysia dan Thailand.

Baca Juga: Tekuk Salah Satu Tim Akademi Terbaik di Inggris, Legenda Chelsea Puji Pemain Garuda Select III


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.