Jadi Pemain 'Spesial' di TC Timnas Indonesia, Kushedya Hari Yudo Punya Misi Khusus

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 30 April 2021 | 15:55 WIB
Kahar Kalu Muzakkar (dari kiri), Kushedya Hari Yudo, Hanif Sjahbandi, dan Muhammad Rafli, sedang berlatih dalam pemusatan latihan timnas U-22 Indonesia di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kahar Kalu Muzakkar (dari kiri), Kushedya Hari Yudo, Hanif Sjahbandi, dan Muhammad Rafli, sedang berlatih dalam pemusatan latihan timnas U-22 Indonesia di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.

BOLANAS.COM - Striker Arema FC, Kushedya Hari Yudo, kembali mendapat panggilan untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) timnas Indonesia.

Kushedya Hari Yudo masuk ke dalam daftar 34 pemain yang dipanggil untuk ikut TC timnas Indonesia di Jakarta.

Rencananya TC tersebut akan dimulai pada 1 Mei 2021.

TC ini sendiri adalah bentuk persiapan timnas Indonesia menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Pada TC kali ini Kushedya Hari Yudo menjadi salah satu pemain spesial.

Baca Juga: Mulai Populer di Korea Selatan, K-League Berencana Produksi Konten Khusus Asnawi

Pasalnya, Yudo menjadi satu dari tiga pemain senior yang dipanggil Shin Tae-yong.

Selain Yudo, ada nama Adam Alis dan juga Marc Klok.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Kompas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.