Moncer di Liga 1, 3 Pemain Ini Melempem Main di Klub Luar Negeri

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 29 Maret 2021 | 14:47 WIB
David da Silva saat membela Persebaya Surabaya di Liga 1 2018.
DOK. BOLA/TB KUMARA
David da Silva saat membela Persebaya Surabaya di Liga 1 2018.

Sylvano Comvalius

Sylvano Comvalius sempat mengejutkan sepak bola Indonesia saat bergabung bersama Bali United di tahun 2017 lalu.

Di musim pertamanya di Liga 1, pemain asal Belanda itu berhasil membuat 37 gol dalam satu musim.

Torehan itu pun langsung membuat Comvalisus menjadi top scorer Liga 1.

Namun, karier Comvalius langsung meredup setelah memutuskan hengkang ke Liga Thailand di musim selanjutnya.

Selebrasi penyerang Bali United, Sylvano Comvalius seusai membobol gawang Arema FC pada pertandingan Liga 1.
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Selebrasi penyerang Bali United, Sylvano Comvalius seusai membobol gawang Arema FC pada pertandingan Liga 1.

Baca Juga: Piala Menpora 2021 - Janji Robert Rene Alberts Jelang Persib Vs Persita

Sempat mencoba peruntungan kembali ke Indonesia pada 2019 lalu, pemain berusia 33 tahun itu gagal mengulangi kesuksesannya.

Saat ini Comvalius tercatat bergabung dengan klub asal Singapura, Geylang.

Sejauh ini Comvalius baru tampi dua laga dan mencetak satu gol.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Transfermarkt.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.