Gagal Menang Lawan Makedonia Utara, Shin Tae-yong Salahkan Lapangan

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 15 Oktober 2020 | 10:25 WIB
Timnas Indonesia U-19 sesaat sebelum sepak mula laga melawan Bulgaria, Sabtu (5/9/2020).
PSSI
Timnas Indonesia U-19 sesaat sebelum sepak mula laga melawan Bulgaria, Sabtu (5/9/2020).

BOLANAS.COM - Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, mengkritik lapangan di Stadion NK Uslok Klis, Split.

Timnas U-19 Indonesia gagal melanjutkan tren positif kala berjumpa dengan Makedonia Utara pada Rabu (14/10/2020).

Pada laga ini timnas U-19 Indonesia hanya bermain imbang 0-0.

Sudah mengetahui kekuatan masing-masing tim membuat pertandingan berjalan alot.

Di pertandingan ini Shin Tae-yong juga melakukan sejumlah perubahan pada strating XI yang memulai laga.

Baca Juga: Ditahan Imbang Makedonia Utara, Timnas U-19 Indonesia Gagal Lanjutkan Tren Positif

Bayu Fiqri, Beckham Putra, dan Bahril Faresa diberikan kesempatan memulai laga sejak menit pertama.

Nama-nama besar seperti Jack Brown, Supriadi, Bagas Kaffa, dan Rizky Ridho memulai pertadingan dengan duduk di bangku cadangan.

Shin Tae-yong membeberkan mengapa timnya bermain tak maksimal pada laga itu.

Pelatih asal Korea Selatan itu mengkritik kondisi lapangan Stadion NK Uslok Klis, Split.


Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Verifikasi akun KG Media ID
nama
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.