Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Angelo Alessio, Pelatih Anyar Persija dengan Metode Latihan Khas: Disukai Del Piero tetapi Dibenci di Skotlandia

By Bagas Reza Murti - Jumat, 11 Juni 2021 | 10:20 WIB
Angelo Alessio saat menampakkan diri dalam perkenalannya sebagai pelatih baru Persija Jakarta untuk musim 2021 secara virtual, 10 Juni 2021. (Foto  Virtual)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Angelo Alessio saat menampakkan diri dalam perkenalannya sebagai pelatih baru Persija Jakarta untuk musim 2021 secara virtual, 10 Juni 2021. (Foto Virtual)

BOLASPORT.COM - Pelatih anyar Persija Jakarta, Angelo Alessio punya metode latihan yang berkarakter di tim-tim yang ia tukangi sebelumnya sehingga mendapat respons kontras, disukai oleh Alessandro Del Piero tetapi tak manjur di Skotlandia.

Persija Jakarta secara resmi memperkenalkan Angelo Alessio sebagai pelatih kepala untuk menyambut Liga 1 2021 pada Kamis (10/6/2021).

"Pelatih Persija untuk Liga 1 2021 itu Angelo Alessio dari Italia," ucap Presiden Persija Jakarta, Mohamad Prapanca dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis (10/6/2021).

Ekspektasi besar pun muncul dari fans Persija Jakarta usai penunjukan Angelo Alessio ini.

Bagaimana tidak, Alessio bukan nama kaleng-kaleng di dunia sepak bola.

Baca Juga: Prediksi Line-up Timnas Indonesia Vs UEA - Tanpa Shin Tae-yong, Choi In-cheol Rombak Lini Pertahanan?

Ia adalah mantan asisten pelatih Antonio Conte baik saat melatih Juventus, timnas Italia, hingga Chelsea.

Sejak 2010 lalu, Angelo Alessio dikenal sebagai asisten setia yang selalu menemani Conte ke mana pun dia pergi melatih.

Prestasi terbaiknya adalah mempersembahkan gelar juara Premier League dan Piala FA untuk Chelsea bersama Conte pada periode 2016/2017 dan 2017/2018.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Daily Record, Herald Scotland

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X